Tips Seo Membuat Internal Link Yang Benar

Tips Seo Membuat Internal Link Yang Benar
Internal Link
Bagaimanakah Cara Membuat Internal Link Yang Benar? mungkin sebagian dari kita para blogger banyak yang bertanya-tanya begitu.Pada dasarnya internal link sangatlah diperperlukan bahkan menurut pendapat saya pribadi internal link itu satu keharusan dalam satu konten atau artikel yang akan kita share pada search engine.

Karena secara garis besar internal link adalah tautan yang saling berhubungan antara thema bahasan saat ini dengan link url konten atau artikel kita yang lalu.

Salah satu contoh saat ini kita sedang membahas Kreasikan dan Ciptakan Websitemu dengan DomaiNesia maka kalian bisa cari-cari artiel yang lama lalu ditautkan pada topik yang sedang kita bahas kali ini.Dan berikut ini adalah tata cara membuat satu intenal link yang benar dan tepat menurut standar search engine dan berikut penjabarannya.

Tips Seo Membuat Internal Link Yang Benar.
Menggunakan anchor teks yang variatif sesuai dengan halaman yang dituju hal ini akan memperbanyak pula variasi kata kunci untuk hasil pencarian di search engine.Dan sebagai contoh link utama adalah tips menambahkan internal link maka dalam hal ini kita bisa buat anchor text link nya dengan kata Tips Membuat Internal Link atau sesuai dengan kata variatif lainnya yang bisa mendekati kata kunci tersebut.

Maksimal gunakan 3 internal link untuk satu halaman postingan atau konten kita ingat penggunaan internal link yang berlebihan akan dianggap spam oleh Google.Dan hal ini justru akan menjadi boomerang bagi website kita Google sangat tidak menyukai praktek praktek spam ini jadi gunakan internal link sewajarnya saja.

Artikel yang akan di buat intenal link haruslah artikel yang terkait atau berhubungan dengan topik bahasan artikel yang bersangkutan.Lalu kita bisa mengukur sendiri tingkat relevansi artikel-artikel yang akan dibuat atau dipasang link dan yang saya tahu dan pernah baca hal ini akan meningkatkan kekuatan SERP atau Search Engine Result Page.

Nah dari dasar-dasar cara membangun internal link diatas tadi kita bisa melanjutkan dengan trik atau strategi yang lainnya lagi dan berikut selengkapnya:

Trik Membangun Internal Link Seo Friendly.
  • Link Kontekstual.
Kontekstual link adalah anchor text atau backlink yang tertanam dalam suatu artikel blogspot yang menuju kepada artikel blogger lainnya yang mungkin berguna bagi pembaca sebagai rujukan atau penambah daftar dari topic yang sedang kita bahas.

  • General Seach atau Penelurusan Umum.
Menunjukkan istilah penelusuran umum (General Search)atau istilah pencarian terpopuler juga mendorong pengalaman pengunjung untuk istilah pencarian karena ketika mereka datang ke website kita sangat mungkin mereka akan tertarik dengan istilah pencarian terpopuler.

  • Peta Halama atau Sitemap Blog.
Sitemap Blog atau Peta halaman adalah sebuah halaman khusus yang menampilkan semua halaman dan postingan blog dan bagaimana mereka berhubungan satu sama lain.Sebagian besar orang orang akan mengunjungi sitemap untuk mencari topik yang mereka inginkan.Selain itu Sitemap akan membuat Spider untuk mudah memvisualisasikan struktur blog atau website kita dan indexing.

  • Label Blog atau Kategori.
Untuk setiap artikel website atau blogger milik kita haruslah selalu membuat atau menetapkan kategori atau label artikel.Dengan demikian blog kita akan menjadi lebih baik terorganisir dan membuatnya mudah untuk dinavigasi oleh pengguna situs pengunjung blog.Dan tidak hanya sekedar untuk membantu mesin spider dalam proses indexing Websitemu.

  • Navigasi Breadcrumbs.
Navigasi Breadcrumbs adalah cara untuk membantu pengunjung guna mengetahui di mana mereka berada saat ini jika mereka masuk di sebuah posting atau halaman blog.Apabila memiliki situs yang besar Navigasi Breadcrumb ini sangat direkomendasikan untuk diimplementasikan.Terutama jika memiliki website atau blog eCommerce penting untuk memilikinya karena tidak hanya akan meningkatkan pengalaman pengguna itu juga akan meningkatkan penjualan coba kalian baca artikel saya terdahulu: Tips Seo Untuk Toko Online.

  • Link Terbatas.
Seperti apapun strategi yang diterapkan haruslah menghitung jumlah internal link pada suatu halaman dan secara umum tidak lebih dari 100 link pada satu halaman.Internal link ini juga sebenarnya merupakan sebuah cara yang efektif untuk mengurangi bounce rate rasio pentalan pengunjung yang mengklik seberapa banyak jumlah halaman posting di dalam blog kita.

  • Link Tautan atau Posting Terkait.
Merekomendasikan posting terkait dengan menambahkan bagian bagian tertentu pada setiap posting dan cara ini akan menggiring pengunjung agar dapat mengklik pada postingan lain yang terkait atau memiliki kesamaan thema bahasan ini dan mempelajari lebih lanjut tentang topik terkait dengan postingan yang sedang dibacanya.Nah jadi posting terkait atau link tautan dapat meningkatkan pengalaman pengguna serta mengurangi tingkat bouncing rate pada blog kita.

  • Popular Post.
Sebagian besar orang ketika mengunjungi sebuah situs mereka ingin membaca postingan blog yang paling populer dan kita dapat menampilkannya di sidebar blog milik kita karena banyak orang akan mengklik atau membuka popular post tersebut.

  • Sebelumnya atau Berikutnya atau Pagination.
Kembali atau berikutnya atau juga pagination ini adalah pilihan bagi pembaca agar halaman blog bisa menunjukkan semua fungsi dalam bentuk kutipan pengunjung.Bahkan dapat dengan cepat memilih artikel yang mungkin membuat mereka tertarik disamping menunjukan keramahan halaman pada pengguna.

  • Permalink Blog.
Bila ingin membuat posting atau halaman sangat disarankan agar menggunakan permalink URL karena itu sangat baik untuk peringkat SEO.

Nah demikianlah yang bisa saya share kali ini dan dari pada saya bengong kaga karuan sambil liatin orang angkut batu bara mending saya buat satu artikel tentang Tips Seo Membuat Internal Link Yang Benar.


Blog, Updated at: 7:32:00 PM

52 komentar:

  1. pantesan blog saya ditolak terus sama adsense, link saya bnyak skali

    ReplyDelete
  2. Saya juga pernah memuat artikel serupa, bedanya saya tidak mentutorialkan cuman menjabarkan saja betapa pentingnya sebuah internal link . btw, nice artikel bro . salam kenal..

    ReplyDelete
  3. link terbatas, di blog saya lebih dari 100 link T_T, baik internal maupun eksternal

    ReplyDelete
  4. Saya termasuk orang yang suka menggunakan internal link kang dan memang dampaknya sangat berpengaruh sekali terhadap kualitas artikel kita dan juga bisa naik search google.

    ReplyDelete
  5. kalau kita menyeimbangkan link external dengan link internal gpp mas ?
    misalnya dalam 1 posting ada 2 link external kemudian kita tambahkan 3 link internal, apa itu tidak masalah ?

    ReplyDelete
  6. saya ga begitu faham mengenai internal link, tapi setelah membaca disini ternyata saya sering menggunakan cara ini..

    ReplyDelete
  7. Maksudnya yang ini "
    Link Terbatas.

    Seperti apapun strategi yang diterapkan haruslah menghitung jumlah internal link pada suatu halaman dan secara umum tidak lebih dari 100 link pada satu halama."

    Gimanaya ya gan?

    ReplyDelete
  8. Segala sesuatu yang berlebihan tetap hasilnya tidak baik ya kang, yang wajar2 malah lebih di sukai si mbah google...

    ReplyDelete
  9. Jadi maksimal 3 internal link ya. Makasih banyak ya, Mas.

    ReplyDelete
  10. Wa ini yang saya sering lupa... Menyelipkan internal link... Makasih sudah diingatkan...

    ReplyDelete
  11. wah, ini yang penting.. internal linking antar post.. :D

    ReplyDelete
  12. hahay..mantaf nih bang, biar blog kita lebih seo sama search engine yah

    ReplyDelete
  13. Link terakhir kan mengarah ke homepage ya Bang, kalau dibuat mengarah ke permalink posting ini gimana? Boleh ga sih?

    ReplyDelete
  14. tips seo membuat internal linknya ini lengkap banget, pas buat nambah pengetahuan saya yang baru tahu sedikit-sedikit. makasih mas ya . . .

    ReplyDelete
  15. Makasih ya kak infonya. tambah ilmu lagi nih aku hihi

    ReplyDelete
  16. Blogwalking juga ya pak? pelan-pelan ya bikin backlinknya> hehe

    ReplyDelete
  17. langsung saya terapkan triknya agar blog saya bisa makjleb kakak

    ReplyDelete
  18. mesti diperiksa dan dicek neh, bejibun internal link, tips mantep bang

    ReplyDelete
  19. complete amat tips nya.. bisa nih di coba

    ReplyDelete
  20. terimakasih tipsnya... bisa diterapkan

    ReplyDelete
  21. saya telah lama terun dalam internet marketing,banyak kursus yg saya ikuti,tapi ya pada dasarnya semua kursus yg saya ikuti khususnya tentang seo isinya rata2 seperti ini

    ReplyDelete
  22. langsung saya terapkan triknya agar blog saya bisa makjleb kakak


    ReplyDelete
  23. wah makasih banget nih
    sebelumnya ane belum tau'-'

    bener bener bermanfaat nih! jos, semoga makin sukses!!!

    ReplyDelete
  24. Mantap bang... Terima kasih atas informasinya... http://perikanan38.blogspot.com

    ReplyDelete
  25. Sir, I am a newbie to SEO .. You post helps me a lot. Thanks . Kindly write more about Google search techniques

    ReplyDelete
  26. WAYANG POKER BANDAR POKER TERPERCAYA DAN TERBESAR DI INDONESIA

    Permainan 100% fair play ( Player vs Player ) No Bot & Admin !!!

    # Minimal Deposit ; 20.000
    # Mininmal Withdraw : 40.000

    Proses transaski yang SUPER CEPAT dengan dilayani cs kami yang ramah siap membantu anda selama 24 jam nonstops.

    * Proses Deposit & Withdraw Cepat ( 1-2Menit )
    * Sistem keamanan terpecaya
    * Bandar Poker Online Terpecaya 
    * Bonus Cashback 0.5%
    * Bonus Referral 20%
    * Deposit & Withdraw Nonstop 24/7 
    * Hadiah Jackpot terbesar Jutaan Rupiah

    Untuk info lebih lanjut hubungi Customer Service kami :
    Telp : +85512804273
    Skype : wayangpoker
    BB : 2BE326CC
    Facebook : Wayangpoker

    HOT NEWS : https://birdnewscom.blogspot.co.id/2017/10/sandiaga-uno-toh-kakak-saya-bakal.html

    https://birdnewscom.blogspot.co.id/2017/10/djarot-saya-mau-liburan-dulu.html

    ReplyDelete
  27. Daftarkan Diri Anda Sekarang Juga Di www.bolacasino88.com Agen Judi Online Terpercaya Di Asia.

    Pelayanan Yang Professional Dan Ramah
    Di Jamin 100% Tidak Adanya BOT Dan ADMIN.

    - Minimal Deposit 20.000
    - Minimal Withdraw 50.000

    Dapatkan Hot Promo Kami Seperti :

    - Bonus Refferal Seumur Hidup
    - Bonus Sportsbook 100%
    - Cashback Sportbook 5% - 15%
    - Bonus Deposit Games 10%
    - Cashback Games 5%
    - Bonus Komisi Casino 0,8%

    NB : Syarat Dan Ketentuan Berlaku

    Nikmati 7 Permainan Dalam 1 Web Seperti:

    - Sports
    - Live Casino
    - Togel
    - Poker
    - Slot Games
    - Nomor
    - Financial

    Untuk Informasi Lebih Lengkap Silahkan Hubungi Customer Service Kami :

    - Live Chat 24 Jam Online
    - No Tlp ( +855962671826 )
    - BBM ( 2BF2F87E )
    - Yahoo ( cs_bolacasino88 )
    - Skype ( bola casino88 )
    - Facebook ( bolacasino88 Official )


    Hotnews : https://prediksitogelgoyangasoi.blogspot.com/2017/11/paul-pogba-dan-zlatan-ibrahimovic-pulih.html

    ReplyDelete
  28. ulasan yang hebat Gan, saya suka gaya penyampaiannya yang mudah di pahami
    TERIMAKASIH ya sudah berbagi ilmu

    ReplyDelete
  29. Thanks infonya min jadi nambah ilmu lagi nih

    ReplyDelete
  30. Ternyata pemahaman saya selama ini salah hahahhaha, Terimakasih Kak Untuk Postingan nya...sangat membantu buat Newbie

    ReplyDelete
  31. Ayo Segera Bergabung Bersama Kami Di S1288poker Karena Kami Yang Memberikan Bonus Gila Gilaan Member Yang Setia Bersama S1288poker. silahkan hubungi CS 24/7 kami melalui :
    Info Lebih Lanjut Bisa Hub kami Di :
    BBM : 7AC8D76B
    WA : 087782869981

    ReplyDelete
  32. mantap gan sangat membantu artikelnya..

    ReplyDelete
  33. HorePoker membuat event menarik kembali guys !!!
    Claim sekarang juga bonus-bonus yang ada di HorePoker !!!

    Promo & Bonus Hore Poker
    * Bonus New Member 20% + 80%
    * Bonus Rollinggan Harian 50.000
    * Bonus Deposit Harian 50.000 ( 1 Hari Bisa Klaim 2x )
    * Bonus Rollinggan Harian 0,3% + 0,1%
    * Bonus Referral 20%
    * Bonus Deposit Go-Pay 20%
    * Menerima Deposit Via Pulsa
    * Menerima Deposit Via Go-Pay
    * Menerima Deposit Via OVO

    Support Bank HorePoker :
    * BCA
    * MANDIRI
    * BNI
    * BRI
    * CIMB

    Info Selengkapnya Silakan Hubungin Kami :
    LiveChat : https://lc.chat/now/9846000/
    Line : @HOREPOKER
    WA : +62812-7091-2905
    Facebook : https://www.facebook.com/horevip/

    Poker OVO
    Poker Pulsa
    Poker Gopay
    Ceme Gopay
    DominoQQ Gopay
    IDN Poker
    Deposvit Via Gopay
    Deposvit Via OVO
    Deposvit Via Pulsa
    Poker Deposit Gopay
    Judi Via Gopay
    Judi Via OVO
    Poker Deposit OVO

    ReplyDelete
  34. WAH KEREN BANGET ARTIKEL NYA. TERIMA KASIH INFORMASINYA KAK
    Kunjungi juga blog kami yaa
    https://menangbanyak88.blogspot.com/

    Daftar IDN Poker
    Agen Togel Deposit Ovo
    Bandar Ceme
    DominoQQ
    Agen Poker Depsoit Ovo
    Bandar Ceme
    DominoQQ

    ReplyDelete
  35. we are one of the best earth mover reapiring center in all over world we are one of the top rated service provider for all info visit our site putlocker

    ReplyDelete
  36. Love your writing and, love the your blogs and web pages! I will take these with me through my journey of being the best I can be! Thankyou to you, I got acquainted with what I was usually curious about this topics. I am thrilled with the quality posting and, I hope you have a nice day today. Thank you so much for this decent post and keep growing like this also in future. online paraphrasing tool - Assignment Help Australia - best assignment help in sydney - online assignment help melbourne

    ReplyDelete
  37. click resources y4v32y3h42 louis vuitton replica replica ysl bags australia i9p26r4m44 replica bags delhi navigate to this website k8s91z9r44 replica bags los angeles replica bags south africa replica gucci bags p7w37v2p48 replica zara bags

    ReplyDelete
  38. tata cara membuat satu intenal link yang benar dan tepat menurut standar saerch

    ReplyDelete

SEO Reports for seoblogger-google.blogspot.com Website Monitoring - InternetSupervision.com
seo checker

Artikel Seo Friendly